logo yayasan

Mutiara Sunnah Center

Berilmu, Berkarya, Menjalani Ukhuwah, Melayani Masyarakat

our most​

Jenjang Pendidikan

TK Mutiara Sunnah

Kurikulum yang digunakan di TK Mutiara Sunnah adalah Kurikulum Merdeka Belajar yang dipadukan dengan pendidikan Agama Islam

SD Mutiara Sunnah

Kurikulum yang digunakan di SD Islam Mutiara Sunnah adalah Kurikulum Merdeka Belajar serta diperkaya dengan pengetahuan Agama Islam

a few words​

Tentang Kami

Mutiara Sunnah lahir sebagai sebuah bukti keseriusan kami dalam mewujudkan lembaga pendidikan profesional, ramah anak, dan berkarakter islami. Di bawah naungan Yayasan Mutiara Sunnah Center, terpanggil dan merespon berbagai tuntutan global dan tantangan pendidikan Islam.

our parents love us​

Latest Reviews​

MaasyaAllah, InsyaAllah sekolah yang sesuai Sunnah“”

R Yuda

Maa syaa Allaah wal hamdulillaah di Kota Malang ada sd sunnah atau sd islam yang merakyat namun tetap mengutamakan kualitas di tengah gempuran zaman yang semakin tergerus peradaban… SD Islam Mutiara Sunnah adalah salah satu solusi ditengah himpitan keterpurukan adab dan akhlak generasi akhir zaman.. Dengan pilihan ekstrakurikuler yang sesuai sunnah, diantaranya memanah, berenang, beladiri kempo, juga komputer

Ummu Ali

SD dan TK unggulan yang insyaallah menerapkan sunnah di kota Malang. Semoga istiqamah. Baarakallahu fiikum

Muhadi Tasmingan

Bagus masyaAllah untuk sekolah yang menerapkan akhlak islami sesuai sunnah Rasulullah salallhu ‘alaihi wasallam

Sri Winarti